Muhammad Alexandra F (Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Front Kerakyatan) Proses demokratisasi dan liberalisasi ekonomi yang sedang melanda Indonesia dewasa ini menimbulkan pertanyaan apakah kedua proses yang berjalan secara simultan ini akan memuluskan jalan bagi bangsa Indonesia menuju kesejahteraan ekonomi. Untuk menjawab pertanyaan tersebut diperlukan analisis secara kritis tentang keterkaitan antara kedua variable di atas. Jawabannya tidak sederhana karena pengalaman beberapa nega...
MEDIA POLITIK,EKONOMI,HUKUM,BUDAYA,DAERAH DAN SOSIAL Menguak Informasi dan Fakta